Selasa, 02 November 2010

Tantangan !!!! Membuat Folder dengan Nama " Con ", Bisa ????




Udah pernah coba buat folder dengan nama con ?? Bagaimana hasilnya ?? Tetep ngga bisa kan ...



CON adalah salah satu reserved words di windows yang tidak boleh dipakai. Sama halnya dengan NUL, COM1-COM9, LPT1-LPT9. Ini jg berlaku di Linux, dimana hardware resource direpresentasikan layaknya suatu file. Misalnya: /dev/tty, /dev/null dsb. Tapi kita tetap bisa membuat folder CON dengan cara:

- buka command prompt
- ketik "mkdir \\.\c:\con"
- akses direktori "dir \\.\c:\con"
- hapus direktori "rmdir \\.\c:\con"

Hehe .. ternyata bisa juga ya ...
:D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar